Thursday, March 26, 2015

Obat Tradisional untuk Diabetes, Teh Hijau dan Kayu Manis

Obat Tradisional untuk Diabetes, ada banyak, selain daun insulin / daun yakon yang sangat cepat menstabilkan gula darah diantaranya adalah Teh Hijau dan Kayu Manis, 

Ada banyak herbal yang berhubungan dengan diabetes atau pengendalian gula darah. Sebagian akrab dengan telinga kita dan mudah didapat. Sebagian istilah asing di telinga dan susah pula mendapatkannya. Anda pernah mendengar goji himalayan?, sedang naik daun sebagai herbal diabetes dengan segudang manfaat lainnya. Tapi tentu saja selain asing, masih sukar mendapatkannya di sini. Ada juga yang akrab di telinga, tapi sukar untuk dinikmati. Misalnya jus bawang putih... hmm, anda mau mencobanya?
Yang asing tapi tidak asing adalah noni juice. Eh, ternyata itu kan mengkudu. Tetapi industri herbal telah mengemasnya sedemikian rupa sehingga berkesan elit dan dengan manfaat yang bikin kita lupa itu adalah juga mengkudu yang tumbuh di halaman rumah kita. Yang serupa dengan noni, hari hari ini kita juga mengenal jus manggis. Lagi lagi buah manggis yang biasa biasa saja telah menjadi industri herbal yang menggiurkan dan dijual dengan harga mahal.
Sebenarnya banyak bahan herbal dan bahan makanan kita yang berefek positif terhadap diabetes dan pengendalian gula darah. Namun demi 'kenyamanan' dompet kita dan kemudahan mendapatkannya, coba kita pilah mana yang mudah mendapatkannya di sini dan dengan harga yang rasional pula. Ternyata terdapat rempah rempah Nusantara dengan khasiat mencengangkan terhadap penyakit diabates: kayu manis! 
Cinnamon (kayu manis) sangat efektif dalam memerangi diabetes. Sebuah studi menunjukkan bahwa mengkonsumsi ½ sendok teh kayu manis setiap hari dapat mengurangi kadar gula darah, kolesterol dan tingkat trigliserida sebanyak 20% pada pasien diabetes tipe 2. 


Tanaman ini mengandung nutrisi yang sangat kuat yang disebut polimer methylhydroxychalcone (MCHP). Nutrisi ini sangat mendekati fungsi insulin pada manusia. Studi pengujian menunjukkan bahwa kayu manis dapat meningkatkan (Augment) aksi insulin. Sehingga membantu insulin mengontrol kadar gula darah menjadi jauh lebih efisien. 


Selain menggunakan kayu manis dalam bentuk bubuk Anda juga dapat menggunakannya dalam bentuk ekstrak. Kayu manis juga membantu merangsang produksi enzim-pembakaran glukosa dan meningkatkan efektivitas insulin. Dalam sebuah studi, kayu manis dapat membuat insulin 20 kali lebih mampu memecah gula darah. Cinnamon (sebagai bumbu dan sebagai tanaman obat) telah digunakan selama berabad-abad, di banyak naskah Yunani kuno dan tulisan Latin.
Biar kayu manis ini terasa nikmat kita konsumsi, bagaimana kalau kita kombinasikan dengan teh hijau?
Teh hijau membantu mengontrol gula darah dan tekanan darah. Juga, teh hijau membantu untuk mengontrol dan menurunkan kadar kolesterol. Teh hijau membantu trombosit menghentikan penggumpalan mematikan dan  memerangi radikal bebas yang mendorong penumpukan arteri.
Selain itu, teh hijau memperlambat proses penuaan, mengurangi kecenderungan arteriosklerosis, memperkuat kapiler, dan membentengi sistem kekebalan tubuh. Ini mengurangi stres dan menghancurkan bakteri dan virus. Membantu mengurangi pembentukan sel-sel lemak berlebih dan menekan nafsu makan sambil membantu menjaga keseimbangan cairan tubuh.
Bahkan, teh hijau dapat membantu Anda untuk mengontrol obesitas pun jika Anda berada pada diet yang buruk dan tidak sehat. Teh ini juga membantu Anda dalam menurunkan berat badan.
Nah, barangkali ini resep minuman yang siap menjadi favorit anda:
1. Seperti biasa, buat secangkir (atau se-mug) air teh hijau (kesukaan anda) dengan air mendidih dan teh celup untuk praktisnya. Terbaik bila anda menggunakan teh hijau dalam bentuk daun. Biarkan warna dan aromanya keluar,
2. Tambahkan 1/2 sendok bubuk kayu manis, aduk hingga merata, atau bisa batang kayu manis (celupkan agak lama). Tapi kalaupun batangan kayu manis ini hanya dipergunakan sebagi faktor estetika dalam penyajian, boleh juga.
3. Tambahkan kulit jeruk nipis (lemon),
4. Tambahkan madu sesuka anda,
5. Teh madu kayu manis lemon (namanya panjang) siap diminum panas panas.

Mudah, ya?

Semoga Allah mudahkan Anda yang sedang menderita diabetes / kencing manis untuk mendapatkan kesembuhan dengan bahan-bahan herbal.

Thursday, March 12, 2015

Jual Daun Insulin / Daun Yakon Kering / Teh Daun Insulin / Kapsul Ekstrak Daun Insulin

Jual Daun Insulin / Daun Yakon Kering / Teh Daun Insulin / Kapsul Ekstrak Daun Insulin

Jual Teh Daun Insulin/Yakon

Jual Teh Daun Insulin/Yakon Obat Diabetes / Gula / Kencing Manis
Jika Anda pernah merasa putus asa dengan penyakit diabetes yang tak kunjung sembuh? Mungkin Anda harus mencoba dengan Yakon, dikenal sebagai tanaman insulin yang sangat membantu mengatasi kencing manis atau diabetes secara alami. Yakon, atau Yacon (baca Yakong) dengan nama botaninya Smallanthus sonchifolius telah dikenal beratus-ratus tahun yang lalu sebagai ramuan abadi yang berasal dari pegunungan Andes, Peru.
Nama lainnya, selain disebut sebagai pohon Insulin/Yakon, juga terkenal dengan nama daun burha.

Sudah sepatutnya Anda menanam tanaman ini di halaman rumah Anda, dan sediakan juga daun insulin kering atau teh daun insulin celup agar mudah dibawa ketika bepergian, berjaga-jaga bilamana gula darah melonjak tinggi saat di perjalanan.

Yakon untuk pertama kalinya dibukukan pada tahun 1615 oleh kolumnis Guaman Poma dari Ayala, ketika ia mendaftarkan Yakon sebagai satu dari 55 tanaman asli dari Andes. Tanaman ini masih termasuk anggota dari keluarga bunga Matahari, dengan daun mirip seledri yang dapat tumbuh hingga 3 meter. Daun dan umbi Yakon terbukti telah terbukti memiliki nilai gizi dan obat yang baik untuk dibudidayakan dan diproses menjadi teh.
Tanaman daun insulin memiliki nama ilmiyah smallanthus sonhifolia (smallanthus sonchifolius) yang sangat bermanfaat bagi penderita diabetes atau kencing manis / penyakit gula.
Insulin dapat menurunkan kadar gurah secara signifikant setelah meminumnya secara teratur. Ingat, tetap minum teratur, dan tetap periksa kadar gula darah secara teratur.

++ Manfaat nya antara lain :
1. Penggempur diabetes
2. Menurunkan kadar gula
3. Menyehatkan tubuh
4. Anti Murodial untuk ginjal dan infeksi kantung kemih
5. Anti oksidan
6. Penguat hati

*Disclaimer: Hasil yang didapatkan mungkin berbeda-beda bagi setiap individu

++ Aturan pakai

Teh Daun Insulin Kering

produksi CV Moslem Agency, netto: 40gr
Expired date: Desember 2017
Untuk pencegahan : Ambil 1-2 sendok makan teh daun insulin, seduh dengan air panas biarkan hingga warna coklat
Minum 2×1 gelas per hari
Uji Lab. No. 209/M/IV/2014
Dinkes PIRT no.612472401079
Harga: Rp. 25.000 (25rb / pc)
Cara Pemesanan:
SMS ke 0813-80-262524 dengan format:
Nama / Alamat Lengkap (+beserta Kecamatan) / DAUN YAKON KERING40 / Jumlah Pesanan
Siap kirim ke Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi, Cikarang, Bandung, Batam, Medan, Jogja, Semarang, Surabaya, Gresik, Malang, Bali, Denpasar, Lombok, Makassar, Manado, Papua.
Teh Daun Insulin Kering

Bila Anda butuh teh daun insulin ini dalam bentuk yang lebih simple dan lebih mudah diseduh,

Teh Celup Daun Insulin (Yakon) Herbatama

Isi 20 pcs teh celup
Dinkes PIRT No: 209360105157
Produksi: As-Shohwah untuk SF Herbatama
Cara Penyajian: Masukkan 1-2 kantong teh celup insulin ke dalam cangir lalu seduh dengan air panas hingga air berwarna kehijauan.
Minum 3x sehari, setelah gula darah menurun bisa dikurangi 2x sehari. Jangan lupa untuk selalu mengecek perubahan gula darah.
Harga: Rp. 25.000 (25rb / box)
Cara Pemesanan:
SMS ke 0813-80-262524 dengan format:
Nama / Alamat Lengkap (+beserta Kecamatan) / TEH YAKON SH20/ Jumlah Pesanan
teh celup daun yakon-insulin asshohwah

Teh Celup Herbal Diabetes: Diabetea Insuline Darusyifa

Stok: Kosong
100% Herbal Tea Bags 40g net 1.06oz
Isi 20 pcs teh celup
Diproduksi: CV Isma
Didistribusikan: DAL Herbal
Dinkes P-IRT: 210357822925
Cara Penyajian: Seduh 1 kantong teh yakon dengan air panas 150cc, tunggu hingga 3 menit, angkat kantong teh, minum selagi hangat. Minum 2 kali sehari, pagi dan sore.
Harga: Rp. 25.000 (25rb / box)
Cara Pemesanan:
SMS ke 0813-80-262524 dengan format:
Nama / Alamat Lengkap (+beserta Kecamatan) / TEH YAKON DS20 / Jumlah Pesanan
Teh Herbal Diabetes: Diabetea Insuline Darusyifa

Kapsul Insulin (Daun Yakon) SF Herbatama

Aturan Pakai:
Untuk Pencegahan: 2x 2 kapsul/hari
Untuk Pengobatan: 2x 3 kapsul/hari
Komposisi: Ekstrak Daun Insulin 100%
Dinkes RI Ikot No.442/1077-Kes/V/12
Diproduksi Oleh: CV.MNS
Didistribusikan Oleh: SF.Herbatama
Harga: Rp. 50.000 (50rb / botol)
Cara Pemesanan:
SMS ke 0813-80-262524 dengan format:
Nama / Alamat Lengkap (+beserta Kecamatan) / INSULIN 60Kaps SF / Jumlah Pesanan
kapsul insulin (daun yakon)
Siap kirim ke Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi, Cikarang, Bandung, Batam, Medan, Jogja, Semarang, Surabaya, Gresik, Malang, Bali, Denpasar, Lombok, Makassar, Manado, Papua dengan kurir JNE.

Menurut Dr. Sri Widowati (peneliti Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Pascapanen Pertanian Bogor), Yakon mengandung, bahkan kaya dengan insulin dimana unit-unitnya mengandung gula-gula fruktosa yang tidak dapat dicerna oleh enzim pencernaan tetapi dapat difermentasi oleh usus besar. Pakar penelitian Yakon, Michael Hermann dari Research Project leader of the Andean roots and tubers, mengungkapkan Yakon sendiri kandungan fruktosanya 35% free dan 25% terikat. Sehingga karbohidrat tetap didapat meskipun konsentrasi gula darah rendah. Keadaan inilah yang mencegah penderita diabetes dari hiperglikemia (over-aktivitas) dan karenanya dengan konsumsi Yakon tak mungkin meningkatkan kadar gula dalam darah.
Peneliti Yakon Manuel J Aybar dari Departamento de Biologia del Desarrollo, Universidad Nacional de Tucuma, Argentina, juga menemukan jika daun Yakon digunakan sebagai teh, akan memiliki efek untuk mengurangi puncak kadar gula ketika kita menyantap makanan manis atau yang mengandung karbohidrat. Kadar gula yang tinggi merupakan masalah terbesar dari seorang penderita diabetes karena tubuh tidak bisa memproduksi atau menggunakan insulin, hormon yang biasanya digunakan untuk memproses makanan.
Di samping manfaatnya yang sudah teruji untuk menyembuhkan diabetes, riset terbaru menyimpulkan bahwa Yakon adalah tanaman obat herbal yang juga berkhasiat menurunkan tekanan darah penderita hipertensi atau darah tinggi hingga 5-10%, dapat juga menurunkan kolesterol danmencegah pembentukan gumpalan darah dalam tubuh. Sayangnya, Yacon sudah terlanjur memiliki reputasi untuk penyakit diabetes, padahal juga sangat baik untuk mengurangi masalah hipertensi dan kolesterol.

Disclaimer:

"Sesuai dengan syarat dan ketentuan layanan Google, mengacu pada fakta bahwa ada beberapa penyakit yang tidak dapat disembuhkan menurut pengobatan medis modern (contohnya, asam urat, diabetes, kanker, asma, alzheimer, autisme, stroke, parkinson, dan penyakit berat lainnya), maka kami tidak menjamin bahwa anda akan sembuh setelah mengkonsumsi herbal yang kami jual. Seluruh testimonial yang ada, adalah benar dan tanpa manipulasi. Namun bisa jadi herbal ini tidak memberikan efek yang persis sama pada anda. Kesembuhan hanya dari Allah, maka kami tidak mampu menjamin kesembuhan anda setelah mengkonsumsi herbal yang kami jual. Kami hanya dapat membantu anda untuk menemukan alternatif selain pengobatan modern. Terima kasih"


Komentar orang-orang yang mengkonsumsi daun yakon / daun insulin

Jarot Widjarko Saya 3 th lalu gula 320-300. Sy tdk mau minum obat maupun suntik insulin, takut 10 th lagi kena ginjal. Maka mulai mencoba macam2. Teh daun sirsak (ternyata buat kanker), teh daun sukun (ternyata buat jantung), teh daun kersen & daun salam… lumayan. Manggis dan kulit bagian dalam ok juga. Tp yg paling manjur ya Teh Hijau DAUN BURHA ini. 10 lmbr daun direbus bbrp menit hingga air berwarna hijau. Pantes ada yg memberi nama POHON INSULIN. Skarang gula stabil 110-130
November 17, 2011 at 12:44pm · 1
Jarot Widjarko 3 bln terakhir tidak minum lagi, krn gula sdh 1 th stabil 110-130, eh minggu ini gula bergerak naik 130.160,190-,230 lalu minum lagi Teh Hijau Daun Burha ini, dan memang Tok Cer, gula turun kembali. Pohon ini di Sumbar namanya CIRIK AYAM. Di Jawa tengah, Jawa Barat, Puncak dll banyak di lereng2 bukit atau tumbuh liar di pinggir jalan.
November 17, 2011 at 12:44pm · 1